Disney Plus Mulai Tayangkan Anime Jepang April Tahun Ini

Disney Plus (Disney+) baru saja mengungkapkan bahwa akan segera menayangkan anime Jepang pada bulan April tahun 2022 ini untuk yang pertama kalinya. Melansir Animehunch, dimana ada beberapa anime yang akan segera meramaikan Disney+ mulai April nanti. Ketika jenuh melanda menonton anime merupakan hiburan yang menarik dan dapat dengan mudah untuk dinikmati. Layaknya anime dari Summertime Rendering yang dimana diadaptasi langsung … Read moreDisney Plus Mulai Tayangkan Anime Jepang April Tahun Ini